Visi Misi dan Nilai Perusahaan – Achmad Yani International Airport | Semarang

Visi Misi dan Nilai Perusahaan – Achmad Yani International Airport | Semarang

image

Visi Misi dan Nilai Perusahaan

Visi Perusahaan
Menjadi salah satu dari sepuluh perusahaan pengelola bandar udara terbaik di Asia.

Misi Perusahaan
1. Meningkatkan nilai pemangku kepentingan
2. Menjadi mitra pemerintah dan pendorong pertumbuhan ekonomi
3. Mengusahakan jasa kebandarudaraan melalui pelayanan prima yang memenuhi standar keamanan, keselamatan, dan kenyamanan
4. Meningkatkan daya saing perusahaan melalui kreatifitas dan inovasi
5. Memberikan kontribusi positif terhadap lingkungan hidup

Nilai Budaya Perusahaan
1. Sinergi
2. Adaptif
3. Terpercaya
4. Unggul

PANDUAN PENUMPANG

imageimageimage

INFORMASI LELANG

  • Data tidak tersedia